Benang Merah

Benang Merah

  • Bisnis
  • _Ekonomi
  • _Keuangan
  • _Konstruksi
  • _UMKM
  • Teknologi
  • _Iptek
  • _AI
  • _Kripto
  • Pengetahuan
  • _Pendidikan
  • _Kesehatan
  • _Sosial Budaya
  • _Wisata
  • Pemerintahan
  • _Politics
  • _Hukum
  • Olahraga
  • _Sepakbola
  • _Otomotif
  • Video
  • Search Button
  • Beranda
  • Headline
  • Hot News
  • Kurikulum Merdeka
  • P5
  • Panen Karya Siswa
  • Pendidikan
  • SMP Negeri 3 Kuningan

Panen Karya Spentika Hadirkan Produk Kewirausahaan Siswa

Oleh www.benangmerah.co.id
Februari 03, 2024

 

Beberapa jajaran Disdikbud Kuningan Hadir dalam acara SPENTIKA Festival Day

Benangmerah, Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 3 Kuningan menggelar kegiatan Panen Karya P5 yang mengambil tema “Kewirausahaan Milenial Berbasis Kearifan Lokal” untuk menumbuhkan kreativitas para siswa yang sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila. Panen Karya P5 itu menampilkan hasil karya dari para siswa yang dikemas dalam sebuah pameran di halaman SMP Negeri 3 Kuningan, Senin (29/1/2024).


Hadir dalam acara tersebut beberapa tamu undangan, diantaranya, jajaran pejabat dinas pendidikan dan kebudayaan dari mulai sekretaris dinas, Kabid Pembinaan SMP, Kabid Pembinaan SD dan beberapa kepala sekolah SMP serta SD.


Kepala Sekolah SMPN 3 Kuningan, H. Suhara, S.Pd mengatakan, kegiatan ini dalam menampilkan karya dari para siswa yang yang menggambarkan jiwa kewirausahaan siswa melalui produksi makanan yang menjadi favorit para kaum Milenial. Diungkapkannya, melalui kegiatan ini untuk merangsang kreatifitas siswa dalam membuat suatu karya yang dapat memiliki nilai jual.


“Kegiatan hari ini dalam rangka panen karya dengan tema Kewirausahaan Milenial Berbasis Kearifan Lokal. Ini merupakan produk dari P5 yang dibuat sesuai dengan kreatifitas dari siswa dalam upaya sekolah menumbuhkan jiwa kewirausahaan para siswa ,” terangnya kepada Benangmerah.co.id


Beberapa jenis makanan yang menjadi favorit kaum Milenial tampil dalam kegiatan SPENTIKA PESTIVAL DAY seperti, Mochi Sweet, Sotang Octopus, Cheese Cake, Crispy Ball, Cassava Crispy Stick, Banana Crunch, Soya GE Jelly Drink, Choco Ball, Fresh Milk, Mojito Lime Drink.


Salah satu produk panen karya Spentika Festival Day


Menurutnya tema P5 saat ini sesuai dengan kondisi dan keadaan di daerah. Kebetulan Kuningan merupakan salah satu kota kuliner jajanan. Saya sebagai kepala sekolah merasa bangga terhadap karya kewirausahaan siswa yang terlihat di kegiatan panen karya P5 ini.


Kegiatan Panen karya P5 ini, lanjut Suhara, untuk menumbuhkan kemandirian siswa dalam berkarya dan seuai dengan Profil Pelajar Pancasila. Kegiatan ini juga sebagai implementasi dari program kurikulum merdeka belajar.


“Kegiatan panen karya P5 ini juga ditujukan sebagai media dalam memperkuat karakter siswa untuk membantu mewujudkan profil pelajar pancasila,” katanya.


Suhara, menuturkan, dalam mengimplementasikan kurikulum merdeka belajar ini, SMP Negeri 3 telah memiliki Platform Merdeka Mengajar (PMM) sebagai pedoman para guru dalam melakukan pembelajaran. 


Dirinya berharap, Semoga kurikulum merdeka dapat diimplementasikan dengan baik di SMPN 3 kuningan agar terbentuk lulusan yang cerdas, inovatif,   berakhlaq mulia dan cinta lingkungan


(One)


Tags:
  • Headline
  • Hot News
  • Kurikulum Merdeka
  • P5
  • Panen Karya Siswa
  • Pendidikan
  • SMP Negeri 3 Kuningan
Bagikan:
Baca juga
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Berita terkait
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Berita terbaru
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
  • Skeleton Image
Tampilkan lebih banyak
Posting Komentar
Batal
























Most popular
  • Setelah Terputus 234 Tahun Tahta Keraton Kasepuhan Cirebon, Kini Kembali Kepada Dzuriah Sunan Gunung Jati Yang Asli

    Juli 15, 2024
    Setelah Terputus 234 Tahun Tahta Keraton Kasepuhan Cirebon, Kini Kembali Kepada Dzuriah Sunan Gunung Jati Yang Asli
  • Proyek Irigasi Inpres 02/2025 Diduga Banyak Masalah. OP BBWS Cimancis Jangan Tutup Mata

    Januari 21, 2026
    Proyek Irigasi Inpres 02/2025 Diduga Banyak Masalah. OP BBWS Cimancis Jangan Tutup Mata
  • Retreat Kesehatan : Membangun Komunikasi Yang Baik dan Kondusif

    Januari 23, 2026
    Retreat Kesehatan : Membangun Komunikasi Yang Baik dan Kondusif
  • KDM Sidak Kuningan. Selamatkan Ciremai atau Melindungi Pengusaha? 15 Pengusaha ambil Air Ilegal Kok Dibiarkan

    Januari 17, 2026
    KDM Sidak Kuningan. Selamatkan Ciremai atau Melindungi Pengusaha? 15 Pengusaha ambil Air Ilegal Kok Dibiarkan
  • SDN 1 Cibinuang Tingkatkan Pelayanan Pendidikan melalui Program Revitalisasi Sekolah. Masyarakat Sangat Apresiasi

    Januari 14, 2026
    SDN 1 Cibinuang Tingkatkan Pelayanan Pendidikan melalui Program Revitalisasi Sekolah. Masyarakat Sangat Apresiasi
Most popular tags
  • Bisnis
  • Crypto
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Politik
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • Wisata
Benang Merah
Company
  • About Us
  • Redaksi
  • Advertise With Us
  • Contact Us
Legal & Privacy
  • Terms of Service
  • Privacy Policy
  • Accessibility
  • Disclaimer
News
  • Bisnis
  • Pemerintahan
  • Pengetahuan
  • Teknologi
  • Olahraga
Market Data
  • Stocks
  • Commodities
  • Rates & Bonds
  • Currencies
Copyright © 2025 BENANG_MERAH
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo
  • Network Logo